You are currently viewing 3 Rekomendasi Tempat Sewa Genset di Bogor

3 Rekomendasi Tempat Sewa Genset di Bogor

3 Rekomendasi Tempat Sewa Genset di Bogor Istilah “genset” mengacu dari dua kata yaitu generator set. Dalam hal penggunaan, genset biasanya dapat digunakan sebagai sumber utama atau sebagai sumber tambahan untuk menjawab kebutuhan energi, dengan cara yang kredibel dan efisien, apa pun aplikasinya.

Sehubungan dengan operasinya, genset terdiri dari generator, yang bekerja melalui pembakaran di mesin dengan bantuan alternator. Genset dapat dianggap sebagai elemen kunci atau bobot yang terkait untuk aplikasi atau desain apa pun. Misalnya, dalam desain proyek industri atau di bidang konstruksi di mana salah satu perhatian yang melekat adalah untuk memastikan pasokan energi yang berkelanjutan dan andal.

Genset terdiri dari 2 tipe, yaitu Silent dan Open Type. Silent berarti genset telah dibungkus dengan kotak yang telah dipasang peredam, sehingga suara yang dihasilkan tidak bising. Biasanya genset digunakan untuk rumah, perkantoran, rumah sakit dan tempat publik lainnya. Open Type berarti genset tidak dibungkus oleh peredam. Biasanya genset digunakan untuk pabrik atau untuk proyek.

Sewa Genset di Bogor

Berikut adalah 3 Rekomendasi Tempat Sewa Genset di Bogor:

1. Kharisma Rental

Kharisma Rental adalah penyedia jasa sewa genset silent yang terjangkau di daerah Jabodetabek dan luar jabodetabek dengan SDM yang berpengalaman.


Genset Silent yang mereka tawarkan ini sudah termasuk kategori murah dan harga sewa nya pun sangat terjangkau untuk anda yang memiliki badget minim pada setiap acaranya dan mereka juga memberikan layanan service untuk anda yang ingin sewa genset harian.


Rental atau sewa genset Silent mulai kapasitas 20 KVA s/d 2000 KVA dengan harga terjangkau untuk segala macam kebutuhan anda di Jabodetabek dan luar Jabodetabek.

Alamat:
Jl. Menteng Ujung No. 17A , Menteng-Bogor Barat, Kota Bogor – 16111
MOBILE HOTLINE 24 JAM
0813.8475.0269
0812.8331.1105
(Dika Putra)
Email: kharismarent22@gmail.com
http://www.rentalgensetjabodetabek.com/

2. Adyatama Surya Mandiri

Adyatama Surya Mandiri adalah suatu perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan umum, pengadaan suku cadang industri, genset, instalasi panel, serta perawatan dan perbaikan. Berpengalaman di bidang tersebut maka pada Tahun 2016 mulai berdiri sendiri dan secara resmi berbadan hukum yang ditetapkan didepan notaris dengan salian AKTA no. 02 di Bogor.
Mereka menyediakan sewa atau rental genset harian, mingguan dan bulanan. Sedangkan untuk mereknya tersedia: Cummins, Doosan, Lovol, Mitsubishi, Perkins, Starke, Volvo, dsb.

Alamat:
Jln. Raya Cileungsi – Jonggol Km.3 No.19 Mekarsari, Cileungsi Kab. Bogor 16820
Jawa Barat Telpon : ( 021 ) 8230947
Fax : ( 021 ) 8230947
Email: adyatamasm@yahoo.com
Yana Yahya : 081280430222, 085717564222
Edy Yahya : 081289082632, 08179006619
http://adyatamagenset.com/

3. Fajar Rental

Fajar Rental merupakan penyedia jasa layanan penyewaan genset, alat pesta dan tenda yang berdiri sejak tahun 1997. Mereka menyediakan aneka rental generator set 3 Phase 1 phase dengan daya 380 atau 220 volt. Ada beberapa genset yang mereka sewakan menurut daya atau Kva ( 40 60 80 100 150 200 250 ) Kva dengan watt ( 15.000, 20.000, 40.000, 50.000, 75.000, 100.000, 125.000 ) yang bisa anda pilih sesuai kebutuhan. Jika menyewa lebih dari satu item, Anda akan mendapatkan harga khusus.


Perusahaan ini merambah penyewaan untuk item dan produk keperluan rumahan seperti untuk keperluan arisan, kumpul keluarga, ultah, pernikahan dengan nilai sewa yang kecil tetapi dengan harga sewa semurah sewa banyak. Untuk informasi lebih jelas bisa mengklik tautan website mereka di bawah ini.

Alamat web: https://penyewaantenda.com/

Tinggalkan Balasan